Menyajikan tips dan informasi kesehatan 2014

Khasiat Serta Manfaat Daun Sirsat Bagi Kesehatan

Sudah banyak sekali orang yang memanfaatkan daun sirsak ini untuk mengobati berbagai penyakit, manfaat daun sirsat ini dipercaya sangat efektif sebab merupakan ramuan alami yang aman bagi kesehatan dibandingkan dengan produk lain yang bayak mengandung efek samping. Selain mudah untuk didapatkan, daun sirsak ini mudah untuk diolah menjadi obat yaitu dengan cara direbus maupun diremas dan sebagainya. Diantara berbagai jenis penyakit yang dapat diatasi dengan daun sirsak ini yaitu penyait kanker payudara, mengobati luka luar dan masih banyak lain manfaat daun sirsak untuk membantu mengatasi masalah kesehatan anda. Untuk lebih jelasnya, kami akan menyampaikan beberapa jenis penyakit yang dapat diatasi dengan menggunakan daun sirsak tersebut.

manfaat daun sirsat

Berikut ini adalah beberapa manfaat daun sirsat untuk kesehatan :
  • Mengobati sesak nafas – manfaat daun sirsat yang pertama yaitu dapat mengatasi penyakit asma atau sesak nafas. Daun sirsak ini dipercaya dapat menjadi pengobatan kemo terapi yang baik untuk mengatasi kanker. Cara mengolah daun sirsak ini, sediakan 10 lembar daun sirsak yang sudah tua dan bersihkan dengan menggunakan air. Kemudian rebuslah daun sirsak dengan menggunakan tiga gelas air, diamkan sampai air rebusan tersisa menjadi satu gelas. Minumlah ramuan daun sirsak ini dua kali sehari selama dua minggu untuk mengatasi kanker tersebut.
  • Mengobati pegal-pegal atau sakit pinggang – daun sirsak ini dapat menjadi cara alami untuk mengatasi sakit pinggang. Cara menggunakan daun sirsak ini sangat mudah, ambil 20 lembar daun sirsak dan bersihkan sampai benar-benar bersih. Kemudian rebuslah daun sirsak tadi dengan menggunakan lima gelas air dan diamkan selama beberapa menit sampai air rebusan daun sirsak tersisa menjadi tiga gelas. Minumlah ramuan ini satu kali sehari ¾ gelas.
  • Mengobati bisul – daun sirsak juga dapat mengatasi masalah penyaki kulit lainnya seperti bisul. Cara mengolah daun sirsak tersebut adalah dengan menyediakan beberapa helai daun sirsak dan bershkan dengan air. Kemudian tempelkan pada bagian tbuh yang terdapat bisul sampai luka tersebut mulai mengering. Gunakan air untuk menutupi bisul yang sudah ditempelkan daun sirsak tersebut.
Itulah beberapa manfaat daun sirsat yang dapat kami sampaikan, semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan anda.